writing, sharing, expressing

Kehidupan Mekanis

Pukul 5 atau 6 pagi. Bangun tidur, beres-beres seperlunya, lalu mandi. Setelah berpakaian rapi, sarapan kopi dan sedikit makanan ringan, lalu berangkat kerja. Kerja, kerja, kerja. Menjelang sore pulang ke rumah. Beres-beres lagi. Makan, nonton tv, istirahat. Terima gaji di akhir bulan, menikmati cuti di akhir tahun.

Kehidupan ini memang mekanistis. Di mana peluang kita untuk membuat variasi. Entahlah. Kita sendiri pasti punya jawaban individu. Atau malah, tak perlu variasi sama sekali. Cukup jalani saja? Sekali lagi, embuh...

::pujangga78::



0 komentar:

Posting Komentar

terima kasih telah berkomentar :)

Kehidupan Mekanis